Hubungan Amerika Serikat dan Iran semakin memanas setelah Jenderal Iran, Qasem Soleimani terbunuh. Iran juga sudah membalas dengan menembakkan rudal ke AS.
Menlu Iran, Mohammad Javad Zarif, menegaskan bahwa Iran tidak berniat memicu perang setelah melancarkan serangan rudal terhadap markas tentara AS di Irak.
Iran dan AS sedang panas, berpotensi menjadi 'World War 3'. Turis disarankan untuk menjauhi dan tidak mendatangi dulu destinasi wisata di Timur Tengah.
Manchester United memutuskan membatalkan rencana melakukan pemusatan latihan ke Timur Tengah. Faktor keamanan menjadi pertimbangan utama 'Setan Merah'.