detikNews
Pria Bersenjata AK47 Culik Seorang Pria di Lhokseumawe
Maulidin (24), Warga Desa Glumpang Sulu Barat, Kecamatan Dewantara, Kabupaten Aceh Utara, hilang diculik oleh empat orang komplotan bersenjata api laras panjang AK 47, Minggu (15/02), pada pukul 22.30 WIB. Penculikan mencekam ini terjadi di sebuah warung kopi.
Selasa, 17 Feb 2015 00:19 WIB







































