detikFinance
Pemerintah Butuh Rp 7 Triliun Rebut Inalum Dari Jepang
Pemerintah mengaku butuh dana sekitar Rp 7 tiliun untuk menguasai 100% saham PT Indonesia Asahan Aluminium (Inalum) dari investor Jepang.
Senin, 02 Jul 2012 12:25 WIB







































