detikSport
Menyelaraskan Prestasi dan Pendidikan Atlet
"Bermain sepakbola itu penting, akan tetapi sekolah jauh lebih penting". Kalimat itu diungkapkan Bambang Pamungkas lewat blog-nya dengan judul 'Tiga Modal Dasar untuk Menjadi Seorang Atlet yang Baik'.
Rabu, 21 Agu 2013 16:57 WIB







































