Sepakbola
Persib Memaksimalkan Keunggulan Jumlah Pemain
Persib Bandung berhasil mengalahkan Pelita Bandung Raya 1-0 dalam laga pertama babak delapan besar Liga Indonesia. Pertandingan yang digelar di Stadion Si Jalak Harupat, Senin (6/10/2014), tersebut sekaligus memupus rekor buruk Persib kala bertemu dengan PBR di musim ini.
Selasa, 07 Okt 2014 11:25 WIB







































