AR Emoji jadi salah satu fitur unggulan yang ditawarkan Galaxy S9 dan S9+. Sayangnya, fitur tersebut belum menyediakan opsi hijab seperti emoji pada umumnya.
Layaknya wahana di taman bermain, setiap booth punya 'permainan' yang menawarkan pengalaman merasakan langsung berbagai fitur unggulan Galaxy S9 dan S9+.
Galaxy S9 resmi dirilis jelang dimulainya MWC 2018. Mengusung sejumlah peningkatan, seperti apa kesan pertama menjajal smartphone penerus Galaxy S8 ini?