Sepakbola
Debut Torres: 59 Menit, 0 Shot, 3 Offside
Fernando Torres menjalani debut yang biasa-biasa saja bersama Atletico Madrid. Tak melepaskan satupun tembakan, dia terjebak offside tiga kali dan dapat jatah bermain 59 menit.
Kamis, 08 Jan 2015 11:31 WIB







































