detikNews
Mega-Prabowo ke KPU Naik Mobil, Tidak Kerahkan Massa
Jika JK-Wiranto berjalan kaki, Capres Megawati dan Cawapres Prabowo Soebianto akan naik mobil menuju Gedung KPU untuk mendaftarkan diri sebagai peserta Pilpres 2009.
Sabtu, 16 Mei 2009 12:29 WIB







































