detikFood
Cokelat Bentuk Gigi Rahang Atas dan Bawah Ini Dibuat Khusus untuk Valentine
Valentine Day di Jepang merupakan hari para wanita akan memberikan cokelat ataupun kue spesial untuk diberikan pada pria. Nantinya diharapkan saat White Day para pria akan bergantian memberikan kado spesial untuk para wanita.
Jumat, 14 Feb 2014 12:10 WIB







































