detikNews
Penyelundupan 40 Ular Sanca di Bandara Soetta Berhasil Digagalkan
Petugas keamanan bandara Soekarno-Hatta berhasil menggagalkan upaya penyelundupan 40 ekor ular Sanca menggunakan pesawat Emirates tujuan Dubai. Pelakunya adalah dua warga negara Kuwait.
Sabtu, 26 Mar 2011 02:12 WIB







































