detikSport
45 Negara Ramaikan ABG di Bali
Indonesia kembali menggelar pesta olahraga Internasional. Bertempat di Bali, untuk kali pertama akan digelar Asian Beach Games yang diikuti 45 negara.
Rabu, 30 Mei 2007 16:06 WIB







































