MA menolak kasasi Heru Hidayat sehingga ia tetap dihukum penjara seumur hidup dalam skandal Jiwasaraya. Daftar aset yang dirampas bikin geleng-geleng kepala.
Gubernur dan Wagub Sumbar jadi sorotan setelah keduanya membeli mobil dinas baru di tengah pandemi. Kendaraan baru Wagub diketahui lebih mahal harganya.
Mobil dengan pelat 'RFY' lolos aturan ganjil-genap di titik penyekatan Bundaran Senayan. Padahal mobil pelat RF bukanlah yang dikecualikan atau bebas aturan.
Gubernur dan Wakil Gubernur Sumbar membeli mobil dinas baru, yakni Mitsubishi Pajero dan Hyundai Palisade. Lantas, berapa sih harga kedua mobil tersebut?