detikNews
Sambungan Listrik Diputus, Kawasan Banjir Samarinda Gelap Gulita
Banjir di Samarinda memaksa PLN memutus sambungan listrik yang melayani sekitar 4.500 pelanggan. Akibatnya, kawasan yang dilanda banjir saat ini gelap gulita.
Jumat, 28 Nov 2008 03:10 WIB







































