detikHealth
Studi Ini Sebut Diet Malah Bikin Rumah Tangga Terganggu
Hampir setiap orang mengira suami atau istri akan makin cinta jika mereka berhasil melangsingkan tubuh atau mencapai berat badan ideal. Tapi sebuah studi mengatakan banyak hubungan justru berantakan ketika salah satu pihak sukses menurunkan berat badannya.
Jumat, 01 Nov 2013 18:01 WIB







































