detikNews
Tak Ditemukan KPK, Truk Pembawa Kabur Bukti Kasus Korupsi Masih Dicari
KPK mendapat informasi truk diduga mengangkut barang bukti perkara dugaan korupsi Ditjen Pajak. Saat KPK mendatangi lokasi, truk sudah menghilang.
Senin, 12 Apr 2021 15:53 WIB