detikNews
Pernyataan Lengkap Pemerintah soal 23.851 Kasus Positif Corona pada 27 Mei
Pemerintah mengumumkan data kasus Corona di Indonesia, pada 27 Mei 2020, ada sebanyak 23.851 kasus Corona, 6.057 pasien sembuh, dan 1.473 meninggal dunia.
Rabu, 27 Mei 2020 17:26 WIB







































