Ponsel memang sudah lebih dari sekadar alat komunikasi, banyak orang telah menggunakan alat ini untuk berbagai aktivitas, termasuk untuk mengkuti kuliah.
Kebanyakan orang tua tidak tahu apa saja yang dilakukan anaknya di Internet. Hasil survei menunjukkan pengakuan anak selalu berbeda dengan perkiraan orang tuanya.
PT Telkom Tbk menggandeng Clarity untuk menyukseskan program TeNOSS (Telkom Network Operational Support System) terkait penyelenggaran program Infusion 2008.
Blog menjadi sebuah tren baru bagi para pengguna Internet untuk mengungkapkan ide dan pikiran. Di Cina, jumlah blogger telah mencapai 20.8 juta pada akhir tahun 2006.
Perusahaan game tersentak setelah membaca pesan dari perhimpunan black hacker internasional. Data pribadi klien mereka telah dicuri dan terancam dipublikasikan ke internet. Mereka minta tebusan!