Berita menyita perhatian edisi Selasa (13/2) datang dari Millendaru yang kehilangan sang ayah dan juga Marissa Nasution yang kehilangan salah satu bayinya.
Kakak Ashanty, Hambali S. meninggal dunia karena serangan jantung. Kakak Ashanty yang juga ayah dari Millendaru itu sempat terjatuh kala di kamar mandi.
Tak mau kalah dengan pesaingnya di Pilgub Jatim, Saifullah Yusuf, Khofifah Indar Parawansa juga menyiapkan jingle. Ini akan digunakan saat kampanye nanti.