Viral wanita hamil di Tangsel alami Bell's palsy yang buat sebagian wajahnya kaku. Betulkah ibu hamil lebih berisiko kena Bell's palsy? ini penjelasannya.
Curhatan seorang netizen bernama Yulia Zahra asal Pamulang, Tangerang Selatan, viral di media sosial TikTok. Wajahnya kaku sebelah dikira karena kipas angin.