Sederet musisi besar ikut berpartisipasi dalam festival musik bertema lingkungan 'Global Citizen Festival' yang digelar di New York pada 26 September lalu. Tapi ada satu nama yang mencuri perhatian.
Sukses besar di ajang MTV Video Music Awards (VMA) 2015 akhir Agustus lalu ternyata masih terus mengikuti Taylor Swift ke ajang lainnya. Setidaknya itu prediksi untuk ajang penghargaan MTV Europe Music Awards (EMA) 2015.
Dimulai dari posting-an gambar berwarna merah di Instagram, berlanjut ke teaser foto dan video, akhirnya Red Velvet resmi comeback dengan album baru mereka 'THE RED'. Video 'Dumb Dumb' juga dirilis pada Selasa (8/9/2015) dan Irene Cs tampil ngegemesin banget!
Tidak perlu melihat indikator ekonomi yang memusingkan seperti cadangan devisa ataupertumbuhan ekonomi. Lihat konsumsi dalam negeri Indonesia yang masih tinggi.
Ariana Grande sukses menggelar konser perdananya di Indonesia pada 26 Agustus lalu. Ariana pun menyuguhkan penampilan yang luar biasa saat tampil di Hall B-C JIExpo, Kemayoran.
Solo keyboard yang dipadukan lirik musik berisi perkenalan diri mengawali penampilan apik Isyana Sarasvati. Suara khas dara berusia 22 tahun tersebut pun memicu tepuk tangan para penggemar musik jazz di Indonesian Jazz Festival 2015 di Istora Senayan, Jakarta Selatan, Minggu (30/8) malam.