detikNews
WNI Dibunuh di Sydney, Polisi Sebut Tersangka dan Korban Saling Kenal
Polisi New South Wales telah menetapkan Khanh Thanh Ly sebagai tersangka pembunuhan WNI bernama Miming Listiyani. Ly dan Miming diduga kuat saling mengenal.
Sabtu, 09 Apr 2016 00:47 WIB







































