detikNews
Ahok: Jakarta Pasti Ada Genangan, Tapi Saya Jamin Enggak Berminggu-minggu
Ahok menjawab keraguan warganya tentang penanganan banjir Ibu Kota. Setelah menyebut banjir tidak lebih sehari, Ahok kini menjamin genangan-genangan di Jakarta surut tidak sampai berminggu-minggu asalkan pompa-pompa bekerja optimal dan ada solarnya.
Kamis, 20 Nov 2014 17:08 WIB







































