detikNews
Kena Sanksi, 3 Anggota FPDIP Laporkan BK DPR ke Polisi
Tiga anggota FPDIP dapat sanksi tertulis dari BK DPR terkait kericuhan paripurna BBM. Tak terima kena teguran, mereka melaporkan ketua BK ke polisi.
Jumat, 08 Jul 2005 11:59 WIB







































