BI membuat aturan baru soal uang muka (down payment/DP) kredit pembelian mobil dan motor lewat bank. Untuk DP kredit motor minimal 25%, sementara mobil 30%.
Surat Edaran Bank Indonesia (BI) yang memperketat kredit kendaraan bermotor (KKB) diperkirakan akan berdampak pada industri pembiayaan. Permintaan (booking) baru pada kendaraan roda dua bakal turun.
Dengan Rp 500.000, masyarakat menengah ke bawah selama ini langsung bisa membawa pulang motor. Tetapi kini aturannya berubah. Uang muka kredit motor kini minimal 25 persen.
BI mengeluarkan ketentuan penerapan manajemen risiko pada bank yang memberikan kredit motor. Kini, down payment (DP) kendaraan bermotor roda dua wajib 25%.
PT AP II mulai menggarap proyek pengembangan Bandara Soekarno-Hatta. Pekerjaan-pekerjaan itu meliputi pelebaran akses utama (P1 dan P2) dari menuju terminal penumpang, penambahan apron, membuat high speed rapid exit taxyway, serta menambah kapasitas boarding lounge Terminal 1A dan 1B.
Pilot Lion Air, SS (40), ditangkap Badan Narkotika Nasional (BNN) saat mengkonsumsi sabu di sebuah kamar hotel di Surabaya. Kejadian ini dipandang sangat mempermalukan dunia penerbangan Indonesia di mata internasional.