detikNews
Warga: 4 Korban Warga Biasa, Bukan Teroris
Wakapolri Komjen Badrodin Haiti menyebut ledakan di Tanah Abang bersumber dari benda mirip petasan banting. Warga sekitar juga memastikan bahwa 4 korban luka akibat ledakan sama sekali tak terkait dengan kegiatan terorisme.
Rabu, 08 Apr 2015 19:16 WIB







































