detikNews
Ada Potensi Pajak, Kantor Pajak Sisir 500-an Rumah Kos di Tebet
Buntut dari pembunuhan Deudeuh Alfisahrin (26) alias Tataa Chubby di kos-kosan membuat aparat lintas sektor menyisir semua rumah kos di Tebet. Salah satu aspek yang disorot adalah pembayaran pajak. Ada sekitar 500-an rumah kos yang sedang diverifikasi Kantor Pajak Tebet.
Selasa, 28 Apr 2015 00:34 WIB







































