Anggota DPR F-PDIP Imam Suroso atau Mbah Roso dinyatakan positif Virus Corona meninggal kemarin. Semua pihak yang pernah kontak dengan Mbah Roso diminta lapor.
Anggota DPR dari Fraksi PDIP Imam Suroso meninggal dunia. Sekretaris Fraksi PDIP DPR RI Bambang Wuryanto mengatakan Imam Suroso positif terinfeksi virus Corona
DPR memutuskan tetap menggelar rapat paripurna pembukaan masa sidang III yang dijadwalkan siang nanti. Begini aturan ketat pelaksanaan rapat paripurna tersebut.
PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) (Persero) membatasi penjualan tiket di tengah wabah virus Corona. Pelni juga memprioritaskan tim medis dan logistik.
Irfan Paturohman dan Siti Rohani harus menunda resepsi pernikahannya. Pengantin asal Bogor ini memilih untuk membagikan alat kesehatan kepada yang membutuhkan.
Mengisolasi diri sambil work from home kadang bikin badan pegal-pegal karena kurang gerak. Redakan keluhan tersebut dengan saling pijat bersama pasangan.
Pemerintah imbau masyarakat agar tetap di rumah untuk mencegah penularan virus corona. Lantas bagaimana jika ingin membeli persediaan bahan makanan di pasar?