detikNews
Angie Minta Diberi Kesempatan Berkegiatan, Dijenguk Anak Sabtu & Minggu
Tersangka kasus suap Wisma Atlet, Angelina Sondakh meminta diberi kesempatan berkegiatan untuk mengisi waktu luangnya di dalam rumah tahanan KPK. Janda Adjie Massaid itu juga minta agar anak-anaknya bisa menjenguknya hari Sabtu dan Minggu.
Senin, 30 Apr 2012 15:55 WIB







































