detikFood
Cara Baru Bikin Telur Rebus, Tak Pakai Air Tapi Dipanggang dalam Oven
Telur rebus biasanya dimasak dengan cara merebus dalam air. Namun, ada cara lain yaitu memanggang dalam oven. Cara ini tren di media sosial. Begini caranya!
Minggu, 25 Agu 2024 07:00 WIB