Polisi menemukan modus baru saat mengungkap kasus pengiriman baby loster. Pelaku menggunakan system packing kering yang memungkinkan lolos dari x-ray bandara
Penggerebekan rumah kos eksekutif yang dijadiakan tempat penampungan benur lobster, polisi akhirnya menangkap aktor utama dalam kejahatan perikanan tersebut.
Polres Banyuwangi berhasil mengungkap lokasi pengepulan benur lobster di rumah kos Kelurahan Mojopanggung. Disinyalir, aktivitas itu sudah berlangsung lama.
Polres Sukabumi kembali mengungkap penyelundupan benur atau benih lobster. Tak tanggung, kali ini jumlah barang bukti mencapai belasan ribu ekor benur.
Polres Trenggalek dan Balai Karantina Ikan Jatim beserta Polair melepas barang bukti 30 ribu benur (anak lobster) hasil penyelundupan ke habitat di laut selatan