detikSport
Hasil Hylo Open 2025: Jonatan ke Final Usai Menang Comeback
Jonatan Christie lolos ke final Hylo Open 2025 usai menang rubber game. Sempat kehilangan gim pertama, Jonatan membalikkan keadaan atas Alex Lanier.
Minggu, 02 Nov 2025 01:22 WIB







































