detikNews
Viral, Sejoli Terekam CCTV Buang Bayi Depan Rumah Warga di Pulogadung
Sejoli di Pulogadung, Jakarta Timur, tega membuang bayi. Kejadian ini terekam CCTV di sekitar lokasi dan viral di media sosial.
Senin, 05 Mei 2025 12:26 WIB