Kemenhub meminta seluruh petugas di lapangan dan juga operator agar memperhatikan betul peringatan dan terus memperbarui informasi paling lama enam jam sekali.
Ada Siklon tropis Veronica dan Trevor menyebabkan peningkatan gelombang tinggi di perairan pesisir selatan Jawa. BMKG Cilacap keluarkan edaran peringatan dini.