Mudik ke Palembang, jangan lupa mampir ke Kompleks Museum Balaputra Dewa Palembang. Di sana traveler bisa melihat Rumah Limas yang ada di uang Rp 10 ribu lama.
Saat umroh atau haji ada banyak hal yang menarik di sekitar Masjid Nabawi, Madinah. Ada museum Al Quran dengan koleksi Al Quran yang ditulis dengan tinta emas!