Mobil kepresidenan China bakal wara-wiri di tiga negara ASEAN. Xi Jinping membawa sedan mewah itu dalam kunjungannya ke Vietnam, Malaysia, dan juga Kamboja.
Streamer iShowSpeed mencoba mobil terbang EHang EH-216S di China. Kendaraan ini menawarkan keamanan tinggi dan sertifikasi untuk pengangkutan penumpang.
Wuling luncurkan Darion EV, mobil listrik 7-penumpang termurah di Indonesia mulai Rp 356 juta. Tersedia varian EV dan PHEV dengan fitur modern dan nyaman.