Badan Keuangan Perumahan Federal Amerika Serikat (AS) meminta penyelidikan pidana terhadap Jaksa Agung New York Letitia James dengan tuduhan dugaan penipuan.
Ketua KPPU M Fanshurullah Asa selesai diperiksa KPK terkait kasus dugaan korupsi jual beli gas antara PT PGN dan PT IAE. Ifan mengaku santai diperiksa KPK.
Kementerian Perdagangan menyita barang impor ilegal senilai Rp 26,4 miliar dari berbagai negara. Pengawasan dilakukan di Surabaya, Makassar, Medan, dan Bekasi.
Mitos membuka payung di dalam rumah dipercaya membawa kesialan. Namun, ini lebih terkait dengan keselamatan dan penghormatan pada dewa dalam budaya tertentu.
Kota Milan akan melarang merokok di semua area publik mulai 8 Januari 2025. Larangan ini bertujuan meningkatkan kualitas udara menjelang Olimpiade 2026.
Direktur Jenderal Survei dan Pemetaan Pertanahan dan Ruang (Dirjen SPPR), Kementerian ATR/BPN Virgo Eresta Jaya mengatakan l 50% masalah sengketa tanah terjadi.