Pasien Diare Capai 2 Ribu Orang Selama 4 Bulan
Berdasarkan data Dinas Kesehatan Kota Surabaya selama Januari-April 2007 terdapat sekitar 28.920 penderita diare. Data diambil dari 53 Puskesmas.
Selasa, 05 Jun 2007 20:21 WIB







































