Samsung Galaxy Z Fold 3 dan Galaxy Z Flip 3 digadang memiliki bodi dan layar yang lebih tangguh. Tapi kalau layarnya sampai pecah, berapa ya biaya perbaikannya?
Rumor menyebut Galaxy Z Fold 3 dan Flip 3 tahan air. Kabar tersebut bukan isapan jempol, bukti baru memperlihatkan ponsel layar lipat ini benar-benar tahan air.