Ada kabar bahagia dari Ray Sahetapy dan Dewi Yull. Anak mereka yang terlahir tuli, Surya Sahetapy, menjadi salah satu lulusan terbaik di universitas New York.
Menyiapkan sarapan tak melulu harus dilakukan oleh seorang istri. Tak jarang suami juga bisa melakukannya. Seperti yang dilakukan oleh beberapa orang ini.