Setelah Amitabh Bachchan dan putranya Abhishek Bachchan yang dinyatakan positif, menantunya Aishwarya Rai dan putrinya juga dinyatakan positiif COVID-19.
Amitabha Bachchan dikabarkan positif terinfeksi virus Corona COVID-19. Beberapa tahun yang lalu ia diketahui pernah juga mengidap hepatitis B dan tuberkulosis.