Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mengapresiasi tinggi kerja keras personel Polri. Namun Jenderal Sigit mengingatkan agar personel Polri tak berpuas diri.
Anggota Komisi III DPR RI, Soedeson Tandra, meminta pemerintah memberikan perhatian atas kesejahteraan anggota Polri yang bertugas di wilayah jauh dari kota.