detikNews
Ceraikan Istri, Menteri Suharso 2 Tahun Cekcok dan 5 Bulan Pisah Rumah
Menteri PPN/Bappenas Suharso Monoarfa menceraikan istrinya, Nurhayati. Ternyata keduanya sudah cekcok selama 2 tahun lebih.
Kamis, 16 Mar 2023 16:09 WIB