Beras impor ilegal terungkap setelah polisi menggerebek gudang penyimpanan beras di kawasan Pergudangan Elang, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara.
Setelah pada bulan Januari inflasi terhitung rendah (0,24%, mtm), pada Februari 2016 perkembangan harga-harga di Jakarta bahkan mencatat deflasi 0,06% (mtm).