detikNews
Sambut Hasil Pemilu, Gerindra Ajak Seluruh Parpol Bergabung
Wakil Sekretaris Jendral Partai Gerindra, Harris Bobihoe menyampaikan bahwa partainya mampu menembus 3 besar dalam usia enam tahun partai berlambang burung garuda tersebut. Gerindra menyambut baik hasil final penghitungan suara oleh KPU.
Sabtu, 10 Mei 2014 00:53 WIB







































