detikTravel
Sensoji Asakusa, Kuil Megah Incaran Turis di Tokyo
Jika ada satu kuil yang wajib didatangi di Tokyo, maka itulah Kuil Sensoji Asakusa. Megah bangunan dan suasananya membuat siapapun terpana.
Jumat, 04 Mar 2016 13:10 WIB







































