detikNews
Istana: Sikap Indonesia Atas Tragedi Mina Tidak Bisa Didikte Siapapun
Pemerintah Indonesia belum menyatakan sikap atas insiden di jalur 204 Mina, Arab Saudi. Seskab Pramono Anung menegaskan sikap Indonesia tidak bisa didikte.
Selasa, 29 Sep 2015 17:45 WIB







































