Polda Metro Jaya masih melakukan pemeriksaan awal terhadap Ketum FPI Sobri Lubis dan Panglima Laskar FPI Maman Suryadi terkait kasus kerumunan di Petamburan.
Polisi memburu Ketua Umum Front Pembela Islam (FPI) Ahmad Sobri Lubis dan Panglima Laskar Pembela Islam (LPI) Maman Suryadi. Simak selengkapnya di sini.