Selain jalur Pantura, ada jalur Pansela atau Pantai Selatan yang dipadati pemudik. Kuliner di beberapa kota yang ada di sana juga tak kalah enak dan menarik.
Selain empal gentong, nasi jamblang identik dengan kota Cirebon. Dibungkus daun jati, nasi jamblang bisa jadi menu kulineran yang wajib dicoba saat mudik.
Di sini ada mangut kepala manyung pedas menggigit dan botok petai cina.Dibuat dengan resep turun-temurun selama tiga generasi, resto ini punya banyak penggemar.
Dengan uang kurang dari Rp 50 ribu, Anda bisa mencicipi hidangan spesial dari 5 restoran milik artis ini. Ada sup ceker hingga ayam goreng sambal pedas mantap.
Beberapa kantor di kawasan Jakarta banyak yang diliburkan karena demo. Namun, bagi yang tinggal di Tangsel tetap bisa cicip makanan enak untuk berbuka puasa.