Ajang Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2022 yang digelar pada 11-21 Agustus 2022 lalu masih menyisahkan cerita. Salahnya cerita DFSK.
Pameran otomotif GIIAS 2022 menyajikan 'perang bintang' di kelas low MPV antara pendatang baru Hyundai Stargazer, Mitsubishi Xpander, dan Toyota Avanza.