detikSport
Bagnaia Tatap MotoGP 2022 Tanpa Tekanan
Francesco Bagnaia menatap MotoGP 2022 dengan tanpa beban. Baginya yang seharusnya terbebani adalah juara dunia, Fabio Quartararo.
Kamis, 30 Des 2021 20:00 WIB







































